Banjir Bandang di Bakti Raja Humbang Hasundutan, Puluhan Orang Dikabarkan Hilang dan Sejumlah Bangunan Tertimbun Longsor

    Banjir Bandang di Bakti Raja Humbang Hasundutan, Puluhan Orang Dikabarkan Hilang dan Sejumlah Bangunan Tertimbun Longsor

    HUMBAHAS-Hujan yang deras yang mengguyur kawasan Danau Toba dalam beberapa hari belakangan ini mengakibatkan perbukitan Simangulampe Baktiraja Kabupaten Humbang Hasundutan, Sumatera Utara longsor hingga menimbun sejumlah rumah, Jumat 1 Desember 2023

    Selain menimbun sejumlah rumah masyarakat, Banjir Bandang yang terjadi di Baktiraja Kabupaten Humbang Hasundutan Jumat (1/12/2023) malam sekitar pukul 21.30 WIB juga mengakibatkan Desa Simangulampe porak-poranda diterjang banjir bandang bercampur batu berukuran besar

    Kepala koordinator Pos SAR Parapat Danau Toba, Hisar Turnip, S.E ketika dihubungi melalui sambungan selulernya membenarkan kejadian longsor tersebut “Benar tadi malam terjadi banjir di Desa Simangulampe Kecamatan Bakti Raja Kabupaten Humbang Hasundutan, ”ujar Hisar Turnip

    Hisar Turnip juga menjelaskan, Pemukiman warga Desa Simangulampe Kecamatan Baktiraja Kabupaten Humbang Hasundutan porak-poranda diterjang banjir bandang bercampur batu berukuran besar, sedang dan kecil yang terbawa arus air yang turun dari puncak perbukitan,

    Hisar Turnip menyampaikan, Tim Sar Gabungan sudah berada di lokasi kejadian untuk melakukan pencarian terhadap sejumlah orang yang di kabarkan hilang, ”ujar Kepala koordinator Pos SAR Parapat Danau Toba, Hisar Turnip

    “Akibat peristiwa banjir bandang tersebut, peluhan orang dikabarkan hilang dan hingga saat ini belum ditemukan dan puluhan rumah tertimbun material batu dan terbawa arus air ke Danau Toba. Sementara bangunan rumah warga, gereja, sekolah dan hotel juga rusak parah, ”terang Hisar

    Sementara Camat Baktiraja, Sanggam Lumban Gaol juga membenarkan peristiwa yang melanda Desa Simangulampe Kecamatan Bakti Raja Kabupaten Humbang Hasundutan dan akses jalan juga terputus total hanya dapat dicapai melalui tranportasi kapal, ”ujar Camat Sanggam Lumban Gaol. (Karmel)

    sumut
    Karmel

    Karmel

    Artikel Sebelumnya

    Baru Setahun Selesai Dibangun, Saluran Irigasi...

    Artikel Berikutnya

    Pasca Banjir Bandang, Akses Menuju Desa...

    Komentar

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    KMP Ihan Batak dan Pora-Pora Dinyatakan Layak Layar Angkutan Libur Natal 2024 dan Tahun Baru 2025
    Hendri Kampai: Ujian Nasional, Standar Kompetensi Minimal Siswa dan Cerminan Keberhasilan Guru
    Warga Ungkap Jaringan Narkoba di Pematang Bandar, Begini Keterangannya
    Surung Charles Lamhot Dilantik Pj Bupati Dairi, Gubernur Sumut: Sinergi Harus Tetap Terjaga
    Buntut Premiere SPA Masih Beroperasi, LSM PN Deliserdang Akan Lakukan Aksi
    KPU Sumut Hadiri Rakor Tata Kelola Logistik Pemilu 2024 di Yogyakarta
    Jelang Libur Lebaran 2024, KSOPP Danau Toba Ramp Check Kapal Penyeberangan Termasuk KMP Ihan Batak dan Pora-Pora
    Kepolisian Daerah Sumatera Utara Beberkan Peran Tersangka Pembakar Rumah Wartawan di Karo, R Beli Minyak 130 Ribu
    Dapat Informasi Sindikat Penggelapan Mobil Rental Ditangkap Polisi, Korban Terus Berdatangan ke Polsek Sibiru - biru
    Libur Waisak dan Long Weekend, KSOPP Danau Toba Inspeksi Kelengkapan Alat Keselamatan di Atas Kapal
    Di Balik Rehabilitasi Medan Zoo, Merawat Satwa atau Membangun Masa Depan?
    Sambut Perhelatan Nasional, PT Wings Group dan Pemkab Simalungun Marharoan Bolon di Kota Touris Parapat
    Ribuan Wisatawan Nyeberang Aman dan Lancar, Dua Legislator Sumut Apresiasi Layanan dan Kinerja ASDP Cabang Danau Toba
    Mudahkan Mobilitas Wisatawan Libur Lebaran 2024, Operator Kapal Penyeberangan Diminta Tambah Jadwal Pelayaran ke Samosir
    Gubernur Sumut Keluarkan SE, Bupati dan Wali Kota Diminta Pekerjaan Konstruksi Gunakan Bahan Material dari Perusahaan Berizin dan Bayar Pajak
    Buka Musrenbang RPJPD Tahun 2025, Wakil Bupati Simalungun Tekankan Kesejahteraan Rakyat Menuju Indonesia Emas Tahun 2045
    Pasca Tim Gabungan Gerebek Gudang BBM Ilegal, Muncul Lagi Gudang Siong di Jalan Medan - Belawan Diduga Ilegal
    Diduga Terlibat Kasus Korupsi Pembangunan Gedung Balai Merah Putih, Desakan Esron Sinaga Dicopot Mencuat

    Tags