Pj Gubernur Hassanudin Dukung Kejurnas Sumut Rally 2024

    Pj Gubernur Hassanudin Dukung Kejurnas Sumut Rally 2024

    SUMUT-Penjabat (Pj) Gubernur Sumatera Utara (Sumut) Hassanudin mendukung pelaksanaan Kejuaraan Nasional (Kejurnas) Sumut Rally Putaran I yang akan digelar di kawasan perkebunan Rambong Sialang Estate, Kabupaten Serdangbedagai, 8-9 Juni 2024 mendatang.

    Pernyataan tersebut disampaikan Penjabat (Pj) Gubernur Sumatera Utara (Sumut) Hassanudin saat menerima Ikatan Motor Indonesia (IMI) Sumut dan Panitia Sumut Rally di ruang kerjanya, Lantai 10, Kantor Gubernur Sumut, Jalan Diponegoro Nomor 30 Medan, Jumat (31/5/2024)

    Hassanudin juga menjelaskan, bahwa Pemerintah Provinsi Sumatera Utara mendukung event-event kejuaraan otomotif, baik skala nasional dan internasional. Saatnya sport tourism menjadi salah satu daya tarik Sumut, untuk menjadi destinasi pilihan wisatawan, baik domestik maupun internasional, "kata Pj Gubernur Hassanudin,

    Menurut Pj Gubernur, dengan adanya event–event besar di Sumut, tentu akan mendongkrak ekonomi masyarakat dan para pelaku UMKM. Karena sektor parawisata berpengaruh terhadap perputaran ekonomi suatu daerah. 

    Ketua IMI Sumut Harun Mustafa Nasution menyampaikan, Sumut kembali didaulat sebagai tuan rumah Kejurnas Rally Putaran 1. Kali ini akan digelar di kawasan perkebunan Rambong Sialang Estate, milik PT PP London Sumatera Indonesia (PT Lonsum) tanggal 8-9 Juni mendatang.

    Juga disampaikan Kejurnas putaran II, juga rencananya bakal digelar di Sumut pada Agustus mendatang. Kejuaraan ini digelar bersamaan dengan Asia Pacific Rally Championship (APRC) putaran keempat.

    "Tadi kita ketemu Pak Gubernur, Alhamdulillah, Kami (IMI) Sumut selalu mendapat dukungan dari Pak Gubernur. Insya Allah, beliau hadir pada event tersebut, " jelasnya.

    Turut hadir Kepala Biro Umum Dedi Jaminsyah Putra Harahap dan panitia penyelenggara Sumut Rally. ()

    sumut
    Karmel

    Karmel

    Artikel Sebelumnya

    Gempar.!! Video Gay Oknum Pendeta Medan

    Artikel Berikutnya

    Unit Tipidkor Sat Reskrim Polrestabes Medan...

    Komentar

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Pemkab Asahab Gelar Silaturahmi Akhir Masa Jabatan Pjs. Bupati Asahan
    Apel Kesiapan Pelaksanaan Pilkada Serentak Tahun 2024
    Hendri Kampai: Swasembada Pangan dan Paradoks Kebijakan
    Malam Takbiran, Kendaraan Wisatawan Terus Padati Pelabuhan Tigaras, KMP Sumut I dan II Dioperasikan Hingga Dini Hari
    Dibakar Api Cemburu, Istri Bunuh Rivalnya: Jasad Dibuang di Pinggir Jalan Perumahan Citra Land
    DIS KP Sumut Serahkan 25 Unit Sampan Bermotor dan 350 Alat Tangkap Kepada Nelayan Tradisional di Danau Toba
    Pimpin Rapat Persiapan Rally 2023, Ijeck: APRC Danau Toba Akan Dilengkapi Super SS Lengkap dengan Tribun Penonton yang Nyaman
    Ditemukan Terlantar di Kebun Teh Sidamanik, Polsek Sidamanik Antarkan Bayi Baru Lahir dengan Mobil Pribadi
    Semangat Jurnalistik Pers Mahasiswa dan Intervensi Kampus
    Malam Takbiran, Kendaraan Wisatawan Terus Padati Pelabuhan Tigaras, KMP Sumut I dan II Dioperasikan Hingga Dini Hari
    Pimpin Rapat Persiapan Rally 2023, Ijeck: APRC Danau Toba Akan Dilengkapi Super SS Lengkap dengan Tribun Penonton yang Nyaman
    Uji Coba Sandar KMP Julaga Tamba 01 Berjalan Lancar, Bupati Vandiko Apresiasi Putra Samosir Bangun Kapal Penyeberangan
    Polda Sumut Dirikan Tenda Serba Guna Bantu Anak-Anak Korban Longsor Humbahas Ujian Semester
    KSOPP Bagikan 100 Life Jacket dan Ring Buoy, BMKG Sebut Kecepatan Angin Aman Berlayar Diakhir Tahun 2024
    Mudahkan Mobilitas Wisatawan Libur Lebaran 2024, Operator Kapal Penyeberangan Diminta Tambah Jadwal Pelayaran ke Samosir
    Gubernur Sumut Keluarkan SE, Bupati dan Wali Kota Diminta Pekerjaan Konstruksi Gunakan Bahan Material dari Perusahaan Berizin dan Bayar Pajak
    Buka Musrenbang RPJPD Tahun 2025, Wakil Bupati Simalungun Tekankan Kesejahteraan Rakyat Menuju Indonesia Emas Tahun 2045
    Pasca Tim Gabungan Gerebek Gudang BBM Ilegal, Muncul Lagi Gudang Siong di Jalan Medan - Belawan Diduga Ilegal

    Tags