Investasi Infrastruktur PTPN IV di Kebun Laras, Dikerjakan Rekanan Asal Jadi Tanpa Pengawasan

    Investasi Infrastruktur PTPN IV di Kebun Laras, Dikerjakan Rekanan Asal Jadi Tanpa Pengawasan
    Keterangan Photo : Kondisi Investasi Infrastruktur Jalan di PTPN IV Unit Kebun Laras

    SIMALUNGUN - Tak jauh berbeda dengan kondisi pengerjaan proyek Investasi di PTPN IV Unit Kebun Gunung Bayu berupa peningkatan mutu dan kualitas infrastruktur jalan menggunakan material batu koral dan sirtu di lokasi Unit Kebun Laras.

    Informasi diperoleh, sampai saat ini masih berproses pelaksanaan pengerasan jalan poros sepanjang lebih kurang 3000 Meter x 5 Meter di Areal Afdeling 4, PTPN IV Unit Kebun Laras, Kecamatan Gunung Malela, Kabupaten Simalungun, Selasa (09/05/2023) sekira pukul 11.00 WIB.

    Menurut nara sumber, PT Maligo Mas Utama merupakan penerima kontrak kerja selaku pihak rekanan PTPN IV yang melaksanakan pengerasan jalan poros dengan hasil pemadatan material batu koral dan sirtu tidak maksimal, disinyalir tidak menggunakan Vibtrator Roller.

    "Batu koral tidak tersusun rapi dan sirtu yang telah dihamparkan jelas terlihat berserakan pada permukaan batu koral. Semestinya, sirtu masuk ke sela-sela batu koral, apabila dilakukan pemadatan sebanyak enam kali sesuai spek teknisnya, " sebut salah seorang penggiat sosial T Damanik kepada awak media ini.

    Selanjutnya, komposisi batu, pasir dan tanah (sirtu ; red) terlihat tidak sesuai dengan standar SNI dan penghamparan sirtu dilakukan hanya satu kali. Tentunya, hal ini berpotensi terjadinya manipulasi jumlah volume sirtu.

    "Terkesan pihak Manajemen PTPN IV Unit Kebun Laras minim pengawasan. Bahkan, dapat dikatakan tutup mata ataupun pembiaran, " ungkapnya.

    Terpisah, Pj. Manajer PTPN IV Unit Kebun Laras Suko Wahyudi melalui Asisten Pengamanan Kebun Laras Halawa Fatizaro dikonfirmasi terkait pihak rekanan pelaksana pengerasan jalan poros manyebutkan masih dalam proses pengerjaan.

    "Itukan belum selesai, " tulisnya singkat dalam pesan aplikasi whatsapp, Selasa (09/05/2023) sekira pukul 09.24 WIB.

    simalungun sumut
    Karmel

    Karmel

    Artikel Sebelumnya

    Baru Diresmikan Bupati Simalungun, Jalan...

    Artikel Berikutnya

    Mahasiswi Ini Ngaku Dicabuli dan Ditonjok

    Komentar

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Hendri Kampai: Jika Anda Seorang Pejabat, Sebuah Renungan dari Hati ke Hati
    Hendri Kampai: Indonesia Baru, Mimpi, Harapan, dan Langkah Menuju Perubahan
    Ditemukan Terlantar di Kebun Teh Sidamanik, Polsek Sidamanik Antarkan Bayi Baru Lahir dengan Mobil Pribadi
    DIS KP Sumut Serahkan 25 Unit Sampan Bermotor dan 350 Alat Tangkap Kepada Nelayan Tradisional di Danau Toba
    Malam Takbiran, Kendaraan Wisatawan Terus Padati Pelabuhan Tigaras, KMP Sumut I dan II Dioperasikan Hingga Dini Hari
    Dibakar Api Cemburu, Istri Bunuh Rivalnya: Jasad Dibuang di Pinggir Jalan Perumahan Citra Land
    KSOPP Bagikan 100 Life Jacket dan Ring Buoy, BMKG Sebut Kecepatan Angin Aman Berlayar Diakhir Tahun 2024
    Malam Takbiran, Kendaraan Wisatawan Terus Padati Pelabuhan Tigaras, KMP Sumut I dan II Dioperasikan Hingga Dini Hari
    Sambut HUT ke-79 Jalasenastri, Danlantamal I Beserta Ketua Korcab I DJA I Hadiri Tatap Muka Dengan Pembina Utama dan Ketua Umum Jalasenastri
    Pengendara Mobil Ayla Warna Kuning Gunakan Plat Palsu Hanya Diberi Sanksi Tilang
    Buka APRC Asia Rally Cup 2023, Pj Gubernur Sumatera Utara Komitmen Dukung WRC Hadir di Danau Toba
    Musim Liburan ke Samosir, Pangguna Jasa Kapal Penyeberangan Disarankan Beli Tiket di Trip.Ferizy H-1 Keberangkatan
    KSOPP Bagikan 100 Life Jacket dan Ring Buoy, BMKG Sebut Kecepatan Angin Aman Berlayar Diakhir Tahun 2024
    Mudahkan Mobilitas Wisatawan Libur Lebaran 2024, Operator Kapal Penyeberangan Diminta Tambah Jadwal Pelayaran ke Samosir
    Gubernur Sumut Keluarkan SE, Bupati dan Wali Kota Diminta Pekerjaan Konstruksi Gunakan Bahan Material dari Perusahaan Berizin dan Bayar Pajak
    Buka Musrenbang RPJPD Tahun 2025, Wakil Bupati Simalungun Tekankan Kesejahteraan Rakyat Menuju Indonesia Emas Tahun 2045
    Pasca Tim Gabungan Gerebek Gudang BBM Ilegal, Muncul Lagi Gudang Siong di Jalan Medan - Belawan Diduga Ilegal

    Tags