Lantik 34 Pejabat Administrator dan Pengawas, Wakil Bupati Samosir Minta Tingkatkan Prestasi Kinerja

    Lantik 34 Pejabat Administrator dan Pengawas, Wakil Bupati Samosir Minta Tingkatkan Prestasi Kinerja

    SAMOSIR-Wakil Bupati Samosir Drs. Martua Sitanggang, MM melantik dan mengambil sumpah janji 16 pejabat administrator dan 18 pejabat pengawas dilingkungan Pemerintahan Kabupaten Samosir di Aula Kantor Bupati Samosir, Jumat 12 Januari 2024

    Pelantikan 16 pejabat administrator tersebut berdasarkan Surat Keputusan (SK) Bupati Samosir nomor 2 tahun 2024 tentang pemberhentian dan pengangkatan Pegawai Negeri Sipil (PNS) dari dan dalam jabatan administrator dilingkungan Pemerintah Kabupaten Samosir

    Sementara pelantikan 18 pejabat pengawas berdasarkan Surat Keputusan (SK) Bupati Samosir nomor 3 tahun 2024 tentang pemberhentian dan pengangkatan Pegawai Negeri Sipil (PNS)  dari dan dalam jabatan pengawas dilingkungan Pemerintah Kabupaten Samosir

    Wakil Bupati Samosir dalam kesempatan itu menegaskan, bahwa jabatan yang diberikan merupakan amanah sehingga perlu kejujuran keiklasan dan tanggung jawab yang besar dibarengi dengan dedikasi dan loyalitas yang tinggi.

    "Sumpah dan janji yang telah diucapkan hendaknya mengandung tanggung jawab pelayanan kepada masyarakat, ”tegas Wakil Bupati Samosir Drs. Martua Sitanggang, MM usai melantik 16 pejabat administrator dan 18 pejabat pengawas dilingkungan Pemerintahan Kabupaten Samosir

    Lanjut ia sampaikan, pejabat yang baru dilantik diharapkan mampu mewujudkan visi Samosir dan bekerja dengan penuh kehati-hatian mulai dari perencanaan sampai pengawasan dan menghindari resiko yang bertentangan dengan undang-undang yang dapat merugikan negara.

    Selain itu, pejabat yang dilantik agar menunjukkan gagasan, inovasi dan prestasi kinerja. "Tunjukkan lah jati diri, prestasi dan kinerja yang bagus dan tingkatkan prestasi kerja serta tetap menjaga norma dan menjalankan prosedur dalam menyelesaikan pekerjaan, " ucap Martua.

    samosir
    Karmel

    Karmel

    Artikel Sebelumnya

    Lantik Pangulu Nagori Sibunga Bunga, Wakil...

    Artikel Berikutnya

    Terima PNBP 855.752.418, Kepala KSOPP Danau...

    Komentar

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    KMP Ihan Batak dan Pora-Pora Dinyatakan Layak Layar Angkutan Libur Natal 2024 dan Tahun Baru 2025
    Hendri Kampai: Ujian Nasional, Standar Kompetensi Minimal Siswa dan Cerminan Keberhasilan Guru
    Warga Ungkap Jaringan Narkoba di Pematang Bandar, Begini Keterangannya
    Gelar Rakor Penyaluran BBM Tepat Sasaran, Kepala KSOPP: Kapal Penumpang Bisa Gunakan Bahan Bakar Minyak Bersubsidi
    Aspal Terkelupas, Rony Reynaldo Situmorang Pertanyakan Kualitas Jalan Proyek Multiyears Berbiaya Rp 2,7 T
    Misteri Kendaraan Berubah Warna di Gudang Satlantas Polrestabes Medan Belum Terungkap
    PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) Cabang Danau Toba Gelar Pisah Sambut General Manager Dari Heru Wahyono Kepada Fauzie Akhmad
    H-2 Lebaran Idul Fitri 2024, KMP Ferry Tao Toba Layani Penyeberangan Hingga Dini Hari dan Dua Kantong Parkir Disiapkan
    Di Balik Rehabilitasi Medan Zoo, Merawat Satwa atau Membangun Masa Depan?
    Libur Waisak dan Long Weekend, KSOPP Danau Toba Inspeksi Kelengkapan Alat Keselamatan di Atas Kapal
    KPU Sumut Gelar Debat Perdana di Hotel Grand Mercure
    Kunjungan Wisatawan H+2 Libur lebaran Membludak, Operator Kapal Diminta Jangan Angkut Penumpang Lebihi Kapasitas
    Terkunci di Dalam Rumah, 2 Orang Meninggal Dunia Akibat Arus Pendek
    Mudahkan Mobilitas Wisatawan Libur Lebaran 2024, Operator Kapal Penyeberangan Diminta Tambah Jadwal Pelayaran ke Samosir
    Gubernur Sumut Keluarkan SE, Bupati dan Wali Kota Diminta Pekerjaan Konstruksi Gunakan Bahan Material dari Perusahaan Berizin dan Bayar Pajak
    Buka Musrenbang RPJPD Tahun 2025, Wakil Bupati Simalungun Tekankan Kesejahteraan Rakyat Menuju Indonesia Emas Tahun 2045
    Pasca Tim Gabungan Gerebek Gudang BBM Ilegal, Muncul Lagi Gudang Siong di Jalan Medan - Belawan Diduga Ilegal
    Diduga Terlibat Kasus Korupsi Pembangunan Gedung Balai Merah Putih, Desakan Esron Sinaga Dicopot Mencuat

    Tags